Laman

Sugeng Rawuh

.......Sugeng rawuh, dumateng rencang-rencang, konco-konco, sedherek-sedherek wonten griyo blog kulo.......

Senin, 19 Maret 2012

Cara Register Blog di Blogger

1.    Tulis di menu bar firefox dengan alamat :

        https://www.blogger.com/start







      2.   Setelah keluar gambar di bawah anda klik " Buat Blog " ikuti gambar berikutnya
3.     Isi daftar isian yang diberikan dengan benar ( perhatikan contoh isian di bawah ), kemudian klik lanjutkan



4.     Siapkan Hp anda untuk verifikasi blogger ke handphone anda lihat gambar berikut :
  • Isi Negara : dengan nama negara anda
  • Isi Nomor Ponsel : dengan nomor handphone anda
  • Lalu klik kirim ke ponsel saya
  • Lihat di ponsel anda sms kiriman verifikasi
  • Kemudian nomor verifikasi tersebut masukkan ke dalam kotak isian
  • Lanjutkan klik verifikasi

5.     Perhatikan contoh isian formulir di bawah
  • Isi Judul Blog
  • Isi Alamat Blog ( URL ), lalu anda Cek Ketersediaan, jika tersedia anda lanjutkan, klik lanjutkan.
6.      Catat alamat blog (URL) yang anda buat agar mudah mengingatnya, kemudian anda pilih sembarang template karena masih bisa diubah atau diganti dengan template yang lebih menarik, lalu klik lanjutkan.

7.     Klik Mulai Blogging

8.     Perhatikan gambar berikut, lalu anda isi Judul, kemudian anda isi kotak dibawah contoh lihat gambar berikut.
9.    Anda ingin melihat hasil postingan yang baru kita buat, lihat gambar berikut, klik lihat blog

10.   Inilah tampilan blog pertama kita, selanjutnya anda ikuti kelanjutan tutorial ini.

11.    Jika anda lupa tidak mencatat alamat blog anda, anda masih bisa mencatatnya, caranya klik lihat blog lalu anda kopi dan simpan di notepad atau di word alamat blog yang kita buat agar mudah mengingatnya, lihat gambar berikut :

12.    Dan inilah tampilan Blog yang sudah saya edit, seperti gambar berikut :


Kamis, 15 Maret 2012

Fungsi Database





DATABASE


database atau basis data adalah kumpulan informasi yang disimpan didalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk  memperoleh informasi dari basis data tersebut.


database merupakan sususan record data operasional lengkap dari suatu kelompok, organisasi, kelembagaan atau perusahaan yang di organisir dan disimpan secara terintegrasi dengan menggunakan metode tertentu dalam komputer sehingga mampu memenuhi informasi optimal yang di butuhkan oleh user.



Seluruh fungsi database memiliki argument yang sama,yaitu :

Database                    Adalah range dari sel-sel yang membentuk suatu daftar atau
                                    Database,yaitu mulai dari judul kolom hingga record atau
                                    Baris terakhir dalam daftar atau database..
Field                            Untuk menyatakan filed (kolom) mana yang akan dicari nilai
                                    Rata-ratanya .Untuk menyebutkan field,Anda cukup
                                    Menuliskan judul kolom dengan diapit tanda petik(double
                                    Quation mark).Selain menuliskan judul kolom.Anda juga
                                    Dapat menuliskan nomor kolom yang ke berapa bila di hitung
                                    Dari sebelah kiri.Misalnya kolom A = nomor 1,B = nomor 2,
                                    F = nomor 5 demilian seterusnya.
Criteria                       Menetapkan kriteria range yang akan di gunakan  oleh fungsi
                                    Untuk memilih record-record yang di gunakan unutk melakukan
                                    Perhitungan.

FUNGSI DAVERAGE

            Fungsi ini di gaunakan untuk mencari nilai rata-rata sekumpulan data dalam daftar hanya yang sesuai dengan kriteria yang dikehendaki .Berbeda dengan fungsi AVERAGE, dimana fungsi ini akan menghitung nilai rata-rata seluruh range yang di sebutkan dalam argumen.

Bentuk Penulisan :

            = DEVERANGE ( database,field,criteria)



FUNGSI  DCOUNT

            Menghasilkan jumlah sel yang memuat data numerik dari sekumpulan data dalam sebuah daftar atau database yang memenuhi kriteia.Apa bila DCOUNT di gunakan pada range yang berisi bukan numerik,akan ditambpilkan hasil 0 (nol) karena diangap tidak ada data numeriknya.

            Pada fungsi ini,argument Field dapat diabaikan (Tidak di tulis),Bila argumen tersebut tidak di tulils,maka seluruh sel dalam daftar yang memenuhi kriteria akan di hitunng,sedangkan bila hanya field tertentu yang akan di hitung makan sebutkan nama fieldnya.

Bentuk penulisan :

            =DCOUNT ( database,field,creteria)


FUNSI DCOUNTA

Untuk menghitung sel-sel yang tidak kosong dalam kolom atau daftar yang menuhi kriteria yang di berikan .Bila fungsi DCOUNT hanya menghitung sel yang berisi data numerik,maka  fungsi DCOUNTA menghitung semua data baik numerik ,teks string,maupun formula.Sel yang berisi nilai 0 (nol) juga akan dihitung.

Bentuk penulisan

            = DCOUNTA (database ,field,criteia)


FUNGSI  DGET

Funsi ini digunakan untuk menampilkan sebuah data dari kelompok data yang sesuai dengan kriteia yang di tulis.

Bentuk penulisan :

            = DGET ( database,field,ceriteria)

 Catatan 
            Fungsi  ini hanya menampilkan data yang sifatnya unik,tunggal atau tidak
            Kembar serta sesuai dengan kreteria ytang diberikan .Apabila data yang dicari
            Ternyata bukan tunggal ,
            Maka fungsi ini akan menampilkan pesan kesalahan # NUM!.Jika data yang di
            Cari tidak terdapat pada filed yang ditunjuk,maka fungsi ini akan menapilkna
            Pesan kesalahan#VALUE!>


FUNGSI  DMAX

Menghasilkan data dengan nilai tertinggi dalam dafta yang sesai dengan kriteria yang diberikan.

Bentuk Penulisan :

            = DMAX (database,field,criteria)

FUNGSI DMIN

Menghasilkan data dengan nilai terndah dalam suatu daftar yang sesuai dengan kriteia yang di berikan.

Bentuk penulisan :

            = DMIN (database,fileld,criteria)

FUNSI DSTDECT

Menampilkan hasil perkalian sekelompok data yang memenuhi kriteia yang di berikan.

Bebtuk penulisan :

            = DPRODUCT (database,field,criteria)

FUNGSI DSTDEV

Untuk memperkirakan standar deviasi dari kelompok data yang memenuhi kriteia yang di berikan.

Bentuk penulisan :

            = DSTDEV(database,filed,criteira)

FUNGSI  DSTDEVP

Fungsi yang digunakan untuk menghitung standar deviasi populasi dari sekelompok data yang memenuhi kriteia.

Bentuk Penullisan :

            = DSTDEVP (database,field,criteria)


FUNGSI DSUM

Digunakan untuk menjumlahkan sekelompok data yang memenuhi kriteria

Bentuk penulisan :

            = DMAX (database,field,criteria)

FUNGSI DVAR

Fungsi ini berguna untuk mencari varian dari sekelompok data yang memenuhi kriteria.

Bentuk penulisan :

            = DVAR(database,field,criteria)

FUNGSI DVARP

Untuk mencari varian dari populasi sekelompok data yang memenuhi kriteria tertentu

Bentuk penulisan :
           
            =DVARP(database,field,criteri)

MySQL-Front adalah suatu tool yang di buat dengan menggunakan Delphi yang merupakan salah satu pemrogaman berbasis visual sehingga dapat menampilkan grafik yang cukup baik.
MySQL-Front ini di gunakan khusus berbasis Windows.


MySQL-Front memiliki fungsi di antaranya sebagai berikut :
  •  Create/drop database dan table
  •  edit/add/delete fields edit/insert/delete records
  •  view dan kill proses pengguna lain
  •  Mengeksekusi SQL
  •  Menampilkan property table secara advanced, replication,copy table, flush host/logs.







Pengertian CMS

Content Mangement System (CMS) 
adalah Suatu System yang di gunakan untuk Mengelola dan memfasilitasi proses pembuatan, pembaharuan dan publikasi content secara bersama.

Content ini biasanya mengacu pada informasi dalam bentuk teks,grafik,gambar maupun dalam format-format lain yang perlu di kelola dengan tujuan memudahkan proses pembuatan, pembaharuan, distribusi, pencarian, dan analisis.

Content Mangement System (CMS) terbukti membatu berbagai orang,lembaga,instansi maupun perusahaan di dalam pengelolaan situs Web maupun portal secara efisien dan efektif.

Dalam mengelola isi atau content web tentunya untuk keamanan ada level pengguna.Hanya pengguna/user tertentu yang bisa mengelola seluruh isi / Content Web yang dapat di kelola di halaman administrator /dashboard.

Kesimpulan CMS (Content Management System) di buat untuk memudahkan setiap orang untuk membangun website tanpa harus memahami secara mendalam tentang desain grafis maupun pemrogaman web.cukup fokus dalam hal isi / content yang disajikan.